Lompat ke konten

pandemi

Nahkoda Baru PD IPM Blitar Raya, Meneruskan Kepemimpinan Dengan Gelar Musyawarah Daerah

IPMJATIM.OR.ID – Musyawarah daerah (Musyda) PD IPM Blitar Raya ke-7 berlangsung via daring dan luring, Sabtu (26/12). Panitia menggunakan aplikasi Zoom Meeting untuk musyda daring, sedangkan musyda luring digelar di Gedung PDM Kota Blitar. Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kabupaten Blitar, Sukanto didapuk untuk membuka acara tersebut.… Selengkapnya »Nahkoda Baru PD IPM Blitar Raya, Meneruskan Kepemimpinan Dengan Gelar Musyawarah Daerah